MANAJEMEN RELASI INDUSTRI

Program Studi Manajemen Relasi Industri (MRI) adalah program studi Manajemen dengan konsentrasi Manajemen SDM dan Hubungan Industrial. POLKA memahami, perusahaan yang baik adalah perusahaan memiliki manajemen yang baik, pengembangan kekaryawanan yang baik, dan mampu menyelesaikan konflik industrial dengan baik. Oleh karena itu diperlukan 3 keahlian sekaligus. Untuk mendapatkan gelar S.Tr.M., Mahasiswa POLKA dituntut untuk menyelesaikan MK Manajemen (36 sks), MK Manajemen SDM (26 sks) dan Relasi Industri  (56 sks). Saat ini di Indonesia hanya ada 2 Perguruan Tinggi yang membuka Program Studi ini (POLKA salah satunya)

Mulai Chat
Butuh Bantuan ?
Scan the code
Selamat Datang di Politeknik Krakatau